Digiland Run 2025 Tingkatkan Digital Awareness Peserta Lewat Ekosistem Online

digiland 2025 world atheletics 1

Selain aspek olahraga, Digiland Run 2025 turut meningkatkan digital awareness masyarakat lewat layanan online yang terintegrasi. Mulai dari pembelian tiket di MyTelkomsel, notifikasi event via media sosial, hingga informasi lomba secara real-time, semua menunjang ekosistem digital yang efektif.

“Info lebih lanjut dapat diakses melalui media sosial resmi di @digilandid,” ujar Telkom.

Melalui pendekatan ini, Telkom tidak hanya mempermudah akses peserta, tetapi juga mengedukasi masyarakat akan pentingnya penggunaan teknologi dalam kehidupan sehari-hari. Digiland Run 2025 pun menjadi media efektif dalam membangun literasi digital yang positif dan praktis.

Post Comment