Telkom Dorong Tata Kelola Data yang Transparan dan Aman Lewat Program ESG

laporan keuangan telkom 1

Sebagai bagian dari pilar Elevate Our Business dalam inisiatif GoZero%, Telkom berkomitmen untuk memperkuat keamanan data dan transparansi pelaporan ESG. Ini dilakukan untuk menjaga kepercayaan pemangku kepentingan di tengah era digital.

“Selanjutnya Elevate Our Business, memperkuat transparansi pelaporan ESG, meningkatkan keamanan data, serta memastikan kepatuhan terhadap standar anti-penyuapan ISO 37001,” ungkap Telkom.

Melalui berbagai inisiatif keamanan siber, sertifikasi standar internasional, serta penguatan tata kelola data, Telkom memastikan bahwa transformasi digital yang dijalankannya tetap berlandaskan prinsip keamanan dan tanggung jawab yang kuat.

Post Comment